Berlinang Air Mata, Tsania Marwa Masih Gagal Jemput Anak-anaknya dari Atalarik Syah

Penulis: saradita oktaviani
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tsania Marwa menangis saat berada di kediaman Atalarik Syach karena belum bisa mengajak anaknya pulang, Cibinong Kabupaten Bogor, Kamis (29/4/2021) - Berusaha bawa pulang kedua anaknya, tangis Tsania Marwa pecah karena dipikir ingin lakukan penculikan.

Ini jelas jadi dia menolak adanya eksekusi gitu,” ujarnya.

Kemudian KPAI memberikan sejumlah alternative dalam menangani kasus ini.

Poin terpenting menurut aktris keturunan Arab itu, yakni Atalatik Syah bisa mengikuti putusan pengadilan.

Pemain sinetron Tsania Marwa di Pengadilan Agama Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (8/7/2020), setelah menjalani sidang gugatan harta gono gini terhadap Atalarik Syach. (Tribunnews.com/Bayu Indra Permana) (Tribunnews.com/Bayu Indra Permana)

"Alternatif dari KPAI, yang pasti di sini sudah menyarankan untuk mengikuti putusan hukum yang sudah ada."

"Jadi putusan pengadilan menyatakan bahwa saya yang dapat (hak asuh anak)," bebernya.

Sebagai informasi, Pengadilan Agama Cibinong telah memenangkan hak asuh anak atas Tsania Marwa.

Tsania dan Atalarik Syah pun telah resmi bercerai.

Pasca gagal menjemput anaknya, Tsania Marwa mengunggah tulisan di Instagramnya.

“Eventually kids get old enough to understand which parent was the problem,”

(“Akhirnya anak-anak menjadi cukup dewasa untuk memahami orangtua mana yang menjadi masalah)” tulisnya pada Jumat (30/4/2021).

(Tribunnewswiki.com/SO, Tribunnews.com/Febia Rosada)

 



Penulis: saradita oktaviani
Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer