Info Lowongan Kerja untuk SMA Sederajat hingga S1, PT Santos Jaya Abadi Buka Banyak Posisi

Penulis: Amy Happy Setyawan
Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lowongan Kerja untuk SMA hingga S1 - PT Santos Jaya Abadi buka lowongan kerja terbaru Maret 2021

3. Memahami dasar akuntansi dan memiliki pengetahuan terkait perpajakan dan laporan keuangan

4. Mampu mengoperasikan Ms. Excel

5. Teliti, detail, dan mampu bekerja di bawah tekanan dan deadline yang ketat

6. Bersedia menjalani masa training +- 1 tahun di kantor pusat SJA di Sidoarjo, Jawa Timur

Asisten Supervisor Gudang Bahan Packing

Tugas dan tanggung jawab:

- Mengontrol dan mengevaluasi proses penerimaan, pengeluaran, dan penyimpanan bahan packing, barang retur, barang reject, dan barang promosi baik secara operasional maupun administrasi untuk menunjang kelancaran operasional perusahaan sesuai dengan ketentuan yang berlaku

Persyaratan

1. Min. S1 Manajemen atau Teknik Industri

2. Pengalaman bekerja sebagai team leader di gudang

3. Paham mengenai WMS

Baca: Masih Dibuka, Susi Air Buka Lowongan Kerja untuk Sarjana, Cek Cara Daftarnya

Assessment Officer (Penempatan: Sidoarjo)

Tugas dan tanggung jawab:

- Mengontrol dan mengimplementasikan sistem dan prosedur recruitment & assessment sesuai dengan standar dan kebutuhan perusahaan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia PT SJA

Persyaratan:

1. Bachelor degree in psychology

2. Agile, borderless, eager to learn

3. Having experience in psychological testing

Blowing Machine Operator (BLOMO RTD - SMG)

Tugas dan tanggung jawab:

Halaman
1234


Penulis: Amy Happy Setyawan
Editor: Archieva Prisyta
BERITA TERKAIT

Berita Populer