KLARIFIKASI Wanita Viral Pamer Mobil Dinas di Media Sosial: Saya Minta Maaf, Itu Pelat Dinas Palsu

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Klarifikasi wanita dalam video viral karena rekam mobil pelat merah

Video viral ini langsung mnedapatkan tanggapan dari Satuan Provos (Satprov) Denma TNI.

Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayjen Achmad Riad pada Rabu (3/3/2021) langsung buka suara soal mobil dinas yang dipamerkan wanita tersebut.

Riad mengatakan pelat nomor dinas yang digunakan mobil tersebut bodong alias tidak terdaftar sebagai mobil dinas resmi. 

"Pelat nomor dinas tidak teregistrasi atau bodong," ujar Riad ketika dikonfirmasi.

Terkait temapta di mana video tersbeut diambil masih belum diketahui oleh pihaknya.

Kapuspen TNI Mayjen TNI Achmad Riad di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Jumat (13/11/2020). (KOMPAS.com/ACHMAD NASRUDIN YAHYA)

Namun, Riad mengungkapkan petugas Satuan Provos (Satprov) Denma sedang melakukan pelacakan keberadaan mobil Toyota Camry warna hitam berpelat nomor dinas TNI viral itu.

"Sedang dilacak oleh Satprov Denma," kata Riad.

Baca: Cepat atau Lambat Indonesia Diprediksi Bakal Hadapi China, TNI Sempat Kerahkan Jet Tempur ke Natuna

Baca: Cerita Lagu Viral Terpesona, Jadi Yel-yel TNI Polri hingga Ditawari Kerjasama Perusahaan Rekaman

Baca: Dislambair TNI AL Berhasil Temukan Black Box Pesawat Sriwijaya Air, Kini Dibawa ke Posko JICT

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Ka)



Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Archieva Prisyta
BERITA TERKAIT

Berita Populer