Ungkap Alasannya Jadi Seorang Pilot, Begini Kabar Selebgram Athira Farina yang Alami Kecelakaan

Editor: Ekarista Rahmawati Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Athira Farina

Usai menyelesaikan pendidikannya, Athira Farina pun menjadi seorang Co-pilot sebelum menjadi pilot.

"Jadi Co-Pilot, kira-kira punya 3000 jam terbang terus naik jadi kapten," tambahnya.

Menariknya, menjadi seorang pilot baru rupanya Athira Farina sudah memiliki gaji yang cukup fantastis.

Athira Farina menjelaskan untuk Pilot baru biasa mendapat gaji sekitar 50 juta Rupiah.

Sedangkan Pilot senior akan mengantongi 150 hingga 200 juta rupiah per bulannya.

"Sama kok, mungkin sekitar 50 an (juta rupiah) kali ya, Untuk baru ya. Ya mungkin (untuk senior) bisa sampai 150 sampai 200 lah ya," pungkasnya.

(Tribunnewswiki/Septiarani,Kompas/Rosidin,Vincentius,Tribunnews/Widya,Grid/Winda)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Detik-detik Pilot Athira Farina Alami Kecelakaan Lalu Lintas, Mobil Tabrak Pohon dan Terbakar" dan "Setelah Kecelakaan, Pilot Athira Farina Dinyatakan Positif Covid-19", Tribunnews.com dengan judul "Profil Athira Farina, Seorang Pilot dan Selebgram yang Alami Kecelakaan saat Berlibur di Bali" dan tayang di Grid.id dengan judul "Mengenal Athira Farina, Pilot Cantik Termuda yang Berpenghasilan Puluhan Juta Per Bulan"



Editor: Ekarista Rahmawati Putri
BERITA TERKAIT

Berita Populer