Bocoran Boruto chapter 55: Naruto Terkapar Dipertempuran, Isu Hokage Ketujuh Mati Kembali Muncul

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Melia Istighfaroh
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Naruto terkapar di Boruto 54

Jika Momoshiki berhasil keluar dari tubuh Boruto dan tidak lagi mengontrolnya, ke manakah Momoshiki? Hal itu yang masih menjadi pertanyaan besar dalam manga Boruto chapter 54.

Saat tersadar, Boruto meminta maaf kepada Kawaki. "Maaf, sudah membuat masalah besar," kata Boruto.

Saudara bodoh," timpal Kawaki.

Nasib Naruto: Pingsan Atau Mati?

Jelang akhir manga Boruto chapter 54, saat Boruto telah melepaskan kontrol dari Momoshiki, Sasuke Uchiha tersadar akan Naruto.

Sejak awal pertempuran, Naruto tersungkur di tanah.

Baca: LINK STREAMING Boruto 183 Sub Indo: Tim Boruto Coba Teknologi Ninja dan Kembali Bertemu Sumire

Baca: SPOILER Boruto Chapter 55: Naruto Tak Sadarkan Diri, Kawaki Tunjukan Tanda Kutukan ke Boruto

Sasuke terkejut apa yang terjadi kepada Naruto.

"Apa yang...," ujar Sasuke.

Naruto tersungkur lemas dan kedua matanya tertutup. "Tidak mungkin," lanjut Sasuke.

Apakah Naruto mati atau hanya pingsan karena kelelahan setelah mengeluarkan energi untuk Baryon Mode?

Agaknya manga Boruto chapter 55 akan semkin mearik.

Manga Boruto chapter 55 dijadwalkan akan terbit pada 20 Februari 2021 mendatang.

Boruto: Naruto Next Generations (mangakupro)

(TRIBUNNEWSWIKI/TRIBUNJAMBI)

Artikel ini telah tayang di Tribun Jambi dengan judul Manga Boruto 55 - Naruto Pingsan atau Mati? Kemana Momoshiki Otsutsuki Pergi?



Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Melia Istighfaroh
BERITA TERKAIT

Berita Populer