Penyuntikan vaksin kepada Presiden dilakukan oleh tim dokter kepresidenan dan dibantu oleh Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta.
Adapun penyuntikan vaksin kepada Presiden akan menandai dimulainya tahapan vaksinasi Covid-19 di Indonesia yang rencananya akan memakan waktu 15 bulan.
(TribunnewsWiki.com/Restu, Kompas.com/Sania Mashabi)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Menkes Bingung Data Tenaga Kesehatan Penerima Vaksin Covid-19 Berubah-ubah"