Zubairi Djoerban selaku Ketua Satgas Covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI), menjelaskan penularan varian baru virus corona B117 bisa mencapai 71% lebih cepat.
Varian baru virus corona ini diberitakan sudah meluas sampai ke beberapa negara tak terkecuali di benua Asia.
Saat ini ada 6 negara Asia yang sudah melaporkan kasus virus corona varian baru tersebut seperti India, Singapura, Jepang, Malaysia, Lebanon, dan Korea Selatan.
Baca: Distribusi Akan Berlangsung Lama, Menkes Budi Gunadi Sadikin Sebut Vaksinasi Covid-19 Butuh 12 Bulan
Baca: Kasus Positif Covid-19 Harian Lebih dari 50 Ribu, Brasil Alami Situasi Gawat dan Bingung Soal Vaksin
Sebagian artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul Cemas tertular, ini 17 gejala virus corona yang tak biasa