Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 5 Ditutup pada 23 Agustus 2020, Kuota Hanya 800.000

Penulis: Febri Ady Prasetyo
Editor: Ekarista Rahmawati Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Kartu Prakerja. Pendaftaran program Kartu Prakerja gelombang 5 ditutup pada 23 Agustus.

- Setelah selesai tes tunggu email pemberitahuan dari Kartu Prakerja

- Setelah terima email kembali ke situs untuk gabung ke gelombang kelima pendaftaran

- Jika kamu berhasil gabung dengan gelombang pendaftaran kamu akan mendapatkan notifikasi

- Setelah mendapat notifikasi berhasil, selamat, Kartu PraKerjamu siap digunakan.

Syarat daftar Kartu Prakerja :

Berikut tiga syarat pendaftar Kartu Pra Kerja:

- WNI

- Berusia minimal 18 tahun

-Tidak sedang sekolah atau kuliah

Alur Kartu Prakerja

Berikut alur Kartu Prakerja :

1. Pendaftaran

2. Seleksi

3. Memilih Pelatihan

4. Ikuti Pelatihan

5. Beri ulasan dan rating

6. Insentif setelah pelatihan

7. Insentif setelah survei kebekerjaan

(Tribunnewswiki/Tyo/Cika/Kontan/Vendy Yhulia Susanto)

Artikel ini telah tayang di Kontan dengan judul "Pendaftaran gelombang 5 kartu prakerja ditutup Minggu, 23 Agustus"



Penulis: Febri Ady Prasetyo
Editor: Ekarista Rahmawati Putri
BERITA TERKAIT

Berita Populer