Program belajar dari rumah di TVRI sebagai alternatif kegiatan pembelajaran selama anak belajar di rumah.
Tayangan program belajar dari rumah di TVRI ini ditayangkan setiap hari Senin hingga Minggu.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menyediakan program Belajar dari Rumah di TVRI.
Para siswa diminta untuk belajar dari rumah dengan menggunakan platform belajar dari Kemendikbud di tengah pandemi Covid-19.
Tujuan dari adanya program belajar dari rumah di TVRI ini untuk memperkuat kompetensi literasi dan numerasi.
Materi soal belajar dari rumah di TVRI untuk kelas 4-6 SD pada Jumat (14/8/2020) yaitu Sejarah Pramuka.
Di akhir tayangan, peserta didik diminta menjawab soal sebagai tugas di rumah.
Berikut jawaban soal belajar dari rumah di TVRI untuk kelas 4-6 SD, Jumat (14/8/2020) :
1. Mengapa Robert Baden Powell ditetapkan sebagai Bapak Pandu Dunia?
2. Ceritakan berdasarkan pengalamanmu, manfaat apa saja yang kamu dapatkan dari kegiatan pramuka?
3. Buatlah dalam bentuk tabel mengenai peristiwa-peristiwa yang terjadi yang berkaitan dengan lahirnya Pramuka!
Baca: Bangga pada Bendera Merah Putih, Jawaban Belajar dari Rumah TVRI SD Kelas 1-3, Jumat 14 Agustus 2020
Baca: Jadwal dan Link Live Streaming Belajar dari Rumah TVRI Jumat 14 Agustus 2020: Sejarah Pramuka
Jawaban :
1. Robert Baden Powell berhasil mengenalkan pramuka keseluruh dunia.
Pada 1920, Robert Baden Powell mengundang 27 negara untuk mengikuti Jambore Dunia Pertama.
Saat acara tersebut, Robert Baden Powell diangkat sebagai bapak Pandu Sedunia.
2. Manfaat dari kegiatan pramuka:
- Membuat kita lebih disiplin
- Menambah kepedulian kita terhadap alam sekitar