INFO LOKER: PT Pelindo III Buka Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMA, SMK dan S1, Simak Persyaratannya

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Logo PT Pelindo III

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Kabar gembira bagi para pencari kerja lulusan SMA, SMK sederajat dan sarjana.

PT Pelindo Daya Sejahtera, anak perusahaan PT Pelindo III (Persero), telah membuka lowongan pekerjaan untuk 6 posisi.

Posisi ini mencakup untuk lulusan SMA/sederajat sampai S1.

Untuk diketahui, sebagian besar lowongan kerja ini untuk penempatan kantor pusat Pelindo III.

Baca: Lowongan Kerja di BUMN PT INUKI, Berikut Persyaratan dan Cara Pendaftarannya

Baca: Lowongan Kerja Management Trainee Nestle untuk Lulusan S-1 Semua Jurusan, Berikut Persyaratannya

Dilansir Tribunnewsiki dari situs resmi perusahaan via kompas.co, Kamis (13/8/2020), keenam posisi tersebut adalah anggota pengamanan, technical support, system engineer development operation, mobile application programmer, quality assurance, serta database administrator.

Bagi yang berminat untuk mendaftar, calon pelamar harus melengkapi persyaratan di bawah ini:

Ilustrasi jasa layanan PT Pelindo III (Pelindo.co.id)

1. Database Administrator

Wilayah Ditugaskan : Kantor Pusat PT Pelindo III (Persero)

Kualifikasi :

  • Laki-Laki atau perempuan
  • Usia maksimal 35 tahun per 1 September 2020
  • Pendidikan minimal D3/S1/mahasiswa tingkat akhir jurusan Teknik Informatika/ Ilmu Komputer/ Sistem Informasi/ Manajemen Informatika atau jurusan lain yang sejenis
  • Memahami database Oracle
  • Memahami konsep DBMS
  • Menguasai PL SQL Database dan OS Linux atau UNIX

Baca: Lowongan Kerja Peruri untuk Lulusan SMA/SMK Ditutup 13 Agustus 2020, Ini Link Pendaftarannya

2. Quality Assurance

Wilayah Ditugaskan : Kantor Pusat PT Pelindo III (Persero)

Kualifikasi :

  • Laki-Laki atau perempuan
  • Usia maksimal 35 tahun per 1 September 2020
  • Pendidikan minimal D3/S1/mahasiswa tingkat akhir jurusan Teknik Informatika/Ilmu Komputer/ Sistem Informasi/Manajemen Informatika atau jurusan lain yang sejenis
  • Memiliki pengetahuan dasar pemrograman PHP versi terbaru dan atau Microsoft .NET
  • Memiliki kemampuan defect management, analisa dan pengujian fungsional, serta perbaikan proses
  • Mampu melakukan pengujian performa dan pengujian keamanan menggunakan tools yang dimiliki perusahaan

3. Mobile Application Programmer

Wilayah Ditugaskan : Kantor Pusat PT Pelindo III (Persero)

Kualifikasi :

  • Laki-Laki atau perempuan
  • Usia maksimal 35 tahun per 1 September 2020
  • Pendidikan minimal D3/S1/mahasiswa tingkat akhir jurusan Teknik Informatika/ Ilmu Komputer/ Sistem Informasi/ Manajemen Informatika atau jurusan lain yang sejenis
  • Menguasai bahasa pemrograman React Native dan menguasai PL SQL Database
  • Memiliki pengalaman membuat/membangun aplikasi berbasis mobile natif, Android atau 10S dan web service
  • Memahami dan mampu membuat dokumen perencanaan pmbangunan aplikasi (BRD, Flowchart, Desain 10, Usecase/DFD, ERD)

4. Technical Support

Wilayah Ditugaskan : Kantor Pusat PT Pelindo III (Persero)

Kualifikasi :

  • Laki-Laki atau perempuan
  • Usia maksimal 35 tahun per 1 September 2020
  • Pendidikan minimal D3/S1/mahasiswa tingkat akhir jurusan Teknik Informatika/ Ilmu Komputer/ Sistem Informasi/ Manajemen Informatika atau jurusan lain yang sejenis
  • Memahami konsep topologi jaringan dan server
  • Memahami troubleshooting perangkat lunak dan perangkat keras IT
  • Memiliki pengalaman minimal 1 (satu) tahun di bidang yang sama (dibuktikan dengan surat pengalaman kerja)

Baca: Lowongan Kerja Bank BNI, Dibutuhkan Officer Development Program (ODP) Dengan Syarat S1 dan S2

5. System Engineer Development Operation

Wilayah Ditugaskan : Kantor Pusat PT Pelindo III (Persero)

Halaman
12


Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Archieva Prisyta

Berita Populer