Diketahui, kecanduan video game telah menjadi masalah sosial yang terus muncul di kalangan anak-anak muda.
Bahkan banyak yang lebih memilih meninggalkan studinya untuk bermain game online.
Banyak orang tua menggunakan cara kamp rehabilitasi 'detoks digital' sebagai upaya terakhir untuk membatasi fiksasi anak-anak mereka di dunia digital.
(TribunnewsWiki.com/Restu, Wartakotalive.com)
Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul ABG China Kecanduan Game Alami Kelumpuhan Tangan, Main 22 Jam/Hari selama Lockdown Virus Corona