Kini Berjenggot, Penampilan Baru Eks Kapolri Badrodin Haiti Jadi Bos BUMN Terlihat Berbeda

Penulis: Niken Nining Aninsi
Editor: Melia Istighfaroh
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kini berjenggot, penampilan Mantan Kapolri, Badrodin Haiti Berbeda saat Jabat Bos BUMN, FOTO: Badrodin Haiti

Mulanya, sudah ada pembicaraan untuk menjadi Komisaris Utama Grab Indonesia.

Pihak Grab Indonesia bahkan sempat mengumumkan mantan Kapolri itu akan menjadi Komisaris Utama.

Namun, ujungnya Badrodin Haiti batal menjadi bos Grab Indonesia.

Melansir dari Kompas.com, hal ini disebabkan ia sebelumnya sudah diangkat menjadi bos besar di BUMN.

Badrodin Haiti ternyata sudah mengantongi jabatan penting di PT Waskita Karya.

PT Waskita Karya merupakan perusahaan BUMN yang bergerak di bidang konstruksi.

"Sebelum Grab diumumkan (mengenai peran Komisaris Utama), saya sudah diangkat sebagai Presiden Komisaris di PT Waskita Karya," kata Badrodin Haiti, Jumat (17/2/2017).

Baca: Polisi yang Tolong Ibu-Ibu Kehabisan Bensin Dipanggil Kapolri Idham Azis, Langsung Naik Pangkat

Baca: Dipanggil Kapolri Idham Aziz, Polisi Muda yang Viral Jadi Imam di Penjara, Ditawari Hal Ini

Baca: Beredar Foto Masa Lalu Kapolri Jenderal Idham Azis bersama Tito Karnavian, Gayanya Beda Banget

-

(TRIBUNNEWSWIKI.COM)



Penulis: Niken Nining Aninsi
Editor: Melia Istighfaroh
BERITA TERKAIT

Berita Populer