Soal untuk siswa SMA/SMK dan Sederajat disiarkan secara langsung atau live di kanal TVRI pada pukul 10.00 - 10.30 WIB hari Jumat 8 Mei 2020.
Untuk siswa SMA/SMK, materi yang diajarkan adalah tentang Astronomi.
Baca: Jawaban Soal SD Kelas 1-3 Sahabat Pelangi: Kabar Kabur, Belajar dari Rumah di TVRI Jumat 8 Mei 2020
Apa saja materi, soal pertanyaan dan jawaban untuk siswa SMA/SMK tentang Astronomi ?
Berikut Tribunnewswiki.com sajikan materi, soal-soal pertanyaan dan contoh jawaban untuk adik-adik dirumah belajar dengan disertai panduan dari orang tua.
1. Jelaskan bagaimana cara astronaut tetap dapat beraktivitas di luar angkasa!
Supaya astronaut tetap bisa beraktivitas di luar angkasa, mereka menggunakan pakaian yang dilengkapi dengan:
Selain itu di pakaian lapis pertama juga terdapat popok khusus yang memiliki daya serap maksimal serta alat komunikasi.
Pakaian lapis kedua yang yang memiliki tempat minum yang menempel di tubuh dihubungkan dengan sedotan, terdapat tabung oksigen yang dipasang dipunggung, dan sirkulasi udara.
Baca: Kunci Jawaban Soal SD Kelas 4-6: Faktor & Kelipatan Bilangan, Belajar dari Rumah di TVRI Jumat 8 Mei
2. Tuliskan makna atau arti kata-kata berikut: meteor, atmosfer, bumi, planet, dan heat shield. Setelah kamu mengetahui artinya, buatlah kalimat dengan kata-katamu sendiri.
Contoh kalimat : Malam Ini, Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids Menghiasi Langit Indonesia
Contoh kalimat : Roket ini bisa menembus atmosfer dan pergi ke ruang angkasa karena mempunyai bentuk yang didesain khusus untuk misi tertentu.