Jalankan Puasa Ramadan di Rumah, Inilah 6 Amalan yang Masih Bernilai Ibadah dan Perbanyak Pahala

Penulis: Abdurrahman Al Farid
Editor: haerahr
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi puasa ramadan 2020. Inilah 6 amalan yang bernilai ibadah dan memperbanyak pahala yang bisa dilakukan di rumah.

Rasulullah SAW bersabda, "Barang siapa yang memberi makan untuk berbuka puasa kepada orang yang berpuasa, maka ia akan mendapatkan pahala orang yang berpuasa, sebagaimana orang yang berpuasa tanpa mengurangi sedikit pun pahala dari orang yang berpuasa (HR Ahmad dan An-Nasa'i),"

Dari Ibnu Abbas Radhiallahu ánhuma berkata: "Rasulullah SAW mewajibkan zakat fitrah untuk mensucikan orang-orang yang berpuasa dari kesia-siaan dan kata-kata keji, dan juga untuk memberi makan fakir miskin.

Barang siapa yang menunaikannya sebelum salat (hari raya) maka zakatnya diterima dan barang siapa yang menunaikannya setelah salat maka itu hanyalah sedekat di antara sedekah biasa," (HR/ Abu Daud).

Baca: Inilah Tips Agar Tak Mudah Haus Selama Puasa Ramadan dan Tetap Bisa Beraktivitas di Siang Hari

Baca: Puasa Memiliki Banyak Manfaat bagi Kesehatan, namun Orang-orang Ini Tak Disarankan Berpuasa

(Grid/Novita Desy Prasetyowati)(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Al Farid)

Artikel ini telah tayang di grid.id dengan judul "Ramadhan 1440 H: Inilah 7 Amalan Bernilai Ibadah di Bulan Puasa untuk Perbanyak Pahala".



Penulis: Abdurrahman Al Farid
Editor: haerahr
BERITA TERKAIT

Berita Populer