Penggemar Manga Naruto, Juara UFC Israel Adesanya Ingin Kalahkan Lawan dengan Jurus Karakter Sakura

Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Petarung UFC, Israel Adesanya

Sakura Haruno sendiri memang memiliki kemampuan taijutsu, yang mengandalkan kecepatan dan ketangkasan dalam bertarung.

"Adalah Rasengan (gerakan teknik jurus andalan Naruto). Saya belum bisa melakukan itu di octagon. Tetapi, Sakura, dia memiliki pukulan yang sangat kuat."

"Saya belum bisa menampilkannya di octagon, tapi, pada akhirnya, mungkin dalam pertandingan ini atau berikutnya, saya bisa mematikan seseorang dengan salah satu pukulan Sakura itu," katanya melanjutkan.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Nur)



Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer