Benarkah Penularan Corona Terjadi dalam Sekali Kontak langsung? Ini Penjelasannya

Penulis: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gambar mikroskop elektron pemindai ini menunjukkan virus corona Wuhan atau Covid-19 (kuning) di antara sel manusia (merah)

Diberitakan sebelumnya, Presiden Joko Widodo mengumumkan adanya dua orang di Indonesia yang positif terjangkit virus corona.

Menurut Jokowi, dua orang tersebut sempat kontak dengan warga negara Jepang yang datang ke Indonesia.

Warga Jepang itu terdeteksi virus corona setelah meninggalkan Indonesia dan tiba di Malaysia.

(Tribunnewswiki.com/Putradi Pamungkas, Kompas.com/Shierine Wangsa Wibawa/Jimmy Ramadhan Azhari/Dendi Ramdhani)



Penulis: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer