4. Capricorn
Capricorn merupakan sosok yang paling pintar menyembunyikan perasaan dibanding yang lain.
Bahkan meski kamu dekat dengannya, belum tentu kamu akan tahu tentang apa-apa saja yang Capricorn rasakan.
Zodiak satu ini cenderung membuat orang melihat sisi terbaiknya, dan menyimpan sisi buruknya untuk diri sendiri.
5. Aquarius
Aquarius merupakan tipe orang yang sangat menikmati hidup.
Namun meskipun ia easy going bukan berarti dia tak pernah bersedih hati.
Meski di luar Aquarius kelihatan ceria, namun tak ada yang tahu jika di lubuk hatinya ia tengah patah hati dan sedih.
Hal ini karena Aquarius tak membiarkan semua orang melihatnya. (TribunnewsWiki.com/Melia Istighfaroh)