Tahun 2012 Vanessa Angel tetap bermain di dunia akting dan menjadi pemeran utama di sinetron Layla Majnun, Vanessa Angel berperan sebagai Layla.
Selain itu Vanessa Angel juga pernah menjadi host pada sebuah acara yang berjudul Selebrita Trans 7.
Berikut ini beberapa judul sinetron dan FTV yang pernah dimainkan oleh Vanessa Angel dikutip Tribunnewswiki dari Wikipedia:
Sinetron
- Cinta Intan (2008)
- Layla Majnun (2012)
- Heart Series 2 (2013)
- 3 Semprul Mengejar Surga 2 (2014)
- Nadin (2017)
Baca: Pernah Ditangkap Bareng Vanessa Angel, Avriellya Shaqila Buka-bukaan Soal Model dan Prostitusi
Baca: Unggah Foto Seksi di IG, Vanessa Angel Diingatkan Soal Azab, Vanessa: Tinggal Dikubur Coy Kalo Mati
FTV
- Upik Abu Metropolitan (2011) sebagai Tara
- Pohon Mangga Ajaib (2012)
- Tukang Jamu Pembawa Cinta (2012)
- Kendy + Dinar 100 % Cinta (2012)
- Rully Si Bruce Lee (2012) sebagai Wina
- Cinta Kan Membawamu Narik Angkot Lagi (2012) sebagai Dewi
- Cewek Cantik Pasar Burung (2013) sebagai Jamilah
- Supir Taksi Naik Haji (2013)
- Kujaga Garuda Atas Nama Cinta (2013) sebagai Anissa
- Tetanggaku Idolaku (2013) sebagai Olive
- Mantan Cap Galau (2013) sebagai Naomi
- Cari Cinta Lewat Blusukan (2014) sebagai Novi
- Cinta Bikin Pewe
- Bukan Sangkuriang
- Rahasia Pacar Cadangan
- Supir Naik Pangkat
- Mengejar Cinta Tukang Pos Cantik
- Cinta Dibelakang Bak Truk
- Romansa Sopir Angkot Kece (2015) sebagai Mai
- Beuaty In The Bus
- Rebutan Lapak Dihatiku (2016) sebagai Sri
- Cinta Diantar Pergi Pulang (2016) sebagai Rani
- Gue yang PDKT, Lo yang Jadian
- Papa Babysitter Mama Keder (2018)
(Tribunnewswiki.com/Ami Heppy, Kompas.com)