Hal yang Membuat 12 Zodiak Lengkap Galau, Aries Chat Udah Dibaca Tapi Nggak Ada Balasan

Penulis: Melia Istighfaroh
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Zodiak Galau

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Setiap orang memiliki kebahagiannya sendiri, begitu juga dengan permasalahan.

Terkadang orang satu dengan satu lainnya juga memiliki penyebab permasalahan yang berbeda.

Bahkan penyebab galau setiap zodiak juga berbeda-beda.

Seperti dilansir dari Queenbee.custom, masing-masing zodiak memiliki penyebab galaunya sendiri.

Baca: Sinopsis Film 2 Guns, Aksi Denzel Washington dan Mark Wahlberg, Tayang Pukul 21.00 WIB di TransTV

Baca: 5 Zodiak yang Paling Jago Membuat Mantannya Susah Move On, Sagitarius Tinggalkan Kesan Romantis

Mulai dari Scorpio, Gemini, Taurus, Libra, Sagitarius, dan tujuh zodiak lainnya.

Berikut hal yang membuat 12 zodiak galau:

Ilustrasi zodiak galau (Pixabay)

1. Sagitarius

Sagitarius akan merasa sedih saat diharuskan memilih dari banyak pilihan yang disodorkan.

Kebaikan Sagitarius sulit untuk memilih satu tanpa harus melukai yang lain.

2. Capricorn

Kegalauan Capricorn muncul saat sikap baiknya disalah artikan oleh orang lain.

Tak hanya itu saja, Capricorn juga akan galau saat dinilai buruk oleh orang sekitar.

3. Aquarius

Kegalauan terbesar Aquarius muncul saat menghadapi masalah rumit.

Memecahkan sebuah masalah memang berat, namun Aquarius harus menyelesaikannya tahapan demi tahapan.

4. Pisces

Saat orang terdekatnya tak memberikan support, Pisces akan merasakan galau berat.

Pisces merasa orang-orang terdekatnya tak peduli atau perhatian kepada dirinya.

5. Leo

Bagi pemilik zodiak Leo, kegalauannya akan muncul saat mendengar gosip nggak bener tentang pasangannya.

Halaman
123


Penulis: Melia Istighfaroh

Berita Populer