Untuk membatasi penggunaan media sosial dapat menggunakan alarm atau stopwatch untuk mengontrol penggunaan sosial media.
Dengan cara tersebut, Anda telah mengatur diri sendiri untuk tidak ketergantungan terhadap sosial media.
Media sosial memang salah satu alternatif untuk mendapatkan informasi secara cepat.
Namun, untuk mengurangi penggunaan media sosial, cari alternatif lain untuk mendapatkan informasi.
Baca: Efek Negatif dan Positif Membagikan Foto Selfie di Media Sosial, Ini Penjelasan Psikolog
Seperti membaca koran atau bahkan menonton berita di televisi.
Cobalah untuk keluar berinteraksi dengan teman atau melakukan olahraga.
Selain cara itu, bergabung dengan komunitas juga dapat mengurangi penggunaan media sosial.
Manfaat lainnya Anda akan dapat menambah relasi ketika bergabung dengan komunitas.
Jangan lupa subscribe official Youtube channel TribunnewsWiki di TribunnewsWiki Official