Pengangkatan ini tertuang dalam Surat Keputusan nomor 10/MUNAS/88 tentang Bapak Pramuka.
Dan tanggal 12 April diperingati sebagai Hari Bapak Pramuka Indonesia atau Hari Hamengkubuwono IX atau HB IX Day.
Gagasan memperingati 12 April sebagai Hari Bapak Pramuka Indonesia atau Hari Hamengku Buwono IX ditetapkan saat pelaksanaan Musyawarah Nasional X Gerakan Pramuka Tahun 2018.
Yaitu melalui SK Kwarnas Nomor 046 Tahun 2018 ditetapkan peringatan Hari Bapak Pramuka Indonesia atau disebut Hari Hamengku Buwono IX (HB IX Day) dilaksanakan setiap tanggal 12 April.
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Abdurrahman Al Farid)
Jangan lupa subscribe channel Youtube TribunnewsWiki