Ramalan kartu tarot ini ditulus berdasarkan zodiakmu dan periuntunganmu.
1. Aries : Ten of Swords
Pesan keseluruhan minggu ini adalah "move on!"
Kartu ini seperti perintah langsung dari alam semesta untuk keluar dari zonamu saat ini!
Putus ikatanmu dengan masa lalu dan move on secepatnya.
Entah itu mengenai suatu hubungan, pekerjaan, atau perilakumu sendiri, kenali kegagalanmu.
Lupakan apapun itu yang menggangu dan jadilah dirimu yang lebih baik minggu ini.
Baca: Ramalan Zodiak Besok Rabu 14 Agustus 2019, Scorpio Ambil Keputusan Penting, Aries akan Senang
2. Taurus : Knight of Wands
Kartumu minggu ini menggambarkan kisah romansa yang bergairah.
The Knight of Wands mengungkapkan zodiak berelemen api (Leo, Aries, Sagittarius) yang sangat menyenangkan, penuh petualangan, dan bersemangat sedang ingin mengungkapkan kasih sayang mereka padamu.
Perluas wawasanmu dan buka ruang bagi cinta baru untuk mengalir ke dalam hidupmu!
3. Gemini : Page of Swords
Kamu sedikit mirip dengan Page of Swords: berubah-ubah, pintar, dan tajam.
Kamu suka mengobservasi dan mengomentari kehidupan orang lain.
Namun sekarang adalah waktu untuk membiarkan dirimu menjadi rentan seperti orang-orang yang sering kamu nilai.
Kalau kamu tidak punya keberanian untuk melakukan itu, kurangi sikap-sikap yang tidak baik.
4. Cancer : Ten of Wands
Pekerjaan yang sibuk tanpa waktu istirahat membuat Cancer cepat lelah!