Apes, Perempuan Ini Ditinggal Sendirian dalam Pesawat Air Canada Usai Tertidur Saat Penerbangan

Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Seorang perempuan mengaku terbangun dan mendapati dirinya sendirian di dalam pesawat maskapai Air Canada, beberapa waktu lalu

"Saya belum banyak tidur sejak kegelisahan malam yang berulang, bangun dengan cemas dan takut menemukan kembali diriku sendirian dikurung di tempat gelap," tulisnya.

Baca: Boy William Ungkap Cerita Seram Nyaris 3 Kali Meninggal Saat Liburan, Alami Trauma di Masa Kecil

Air Canada merespons cerita Adams yang diunggah pada unggahan akun Facebook temannya Deanna Dale.

"Kami terkejut mendengarnya dan kami sangat khawatir ... Kami akan memeriksanya," tulis Air Canada.

"Kami masih meninjau masalah ini sehingga kami tidak memiliki detail tambahan untuk dibagikan, tetapi kami telah menindaklanjuti dengan sang pelanggan (Adams) dan tetap berhubungan dengannya," lanjut mereka.

(Tribunnewswiki.com/Putradi Pamungkas)



Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer