Lowongan Kerja PT PELNI September 2024 untuk Lulusan S1, Ini Persyaratannya

PT PELNI (Persero) sedang mebuka lowongan pekerjaan hingga 25 September 2024. Berikut adalah syarat mendaftar lowongan kerja PT PELNI.


|
zoom-inlihat foto
Loker-PT-PELNI-NEW.jpg
PELNI
PT PELNI (Persero) sedang mebuka lowongan pekerjaan hingga 25 September 2024. Berikut adalah syarat mendaftar lowongan kerja PT PELNI.


11.    Kemampuan bekerja secara mandiri dan dalam tim.

Baca: PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Posisinya

Deskripsi Pekerjaan :

•    Pelaksanaan, penelaahan, pengendalian dan pelaporan pengelolaan kegiatan pengawasan keselamatan operasional pelayaran

•    Pengawasan pemenuhan persyaratan sertifikasi pengamanan kapal-kapal perusahaan

•    Pengawasan aspek teknis dari fasilitas dan peralatan nautika, teknika, serta pengawakan kapal berbasis ketentuan IMO tentang  ISPS & ISM Code agar dapat dicapai kinerja efektivitas dan efisiensi

•    Keselamatan operasional pelayaran serta dipenuhinya asas kepatuhan (compliance) aspek teknis

•    Pengawakan kapal dan tertib administrasi sertifikasi pengamanan jasa angkutan laut agar tercapai kinerja Perusahaan yang optimal.

(Tribunnewswiki.com/flz)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di


KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved