4 Rekomendasi Laptop dengan Spesifikasi dan Kualitas Terbaik, Cocok untuk Mahasiswa

Memasuki tahun ajaran baru, mahasiswa akan membutuhkan perangkat seperti laptop untuk mengerjakan tugas. Berikut rekomendasi laptop untuk mahasiswa.


zoom-inlihat foto
Lenovo-Idea-Pad-Flex-5i.jpg
PCMax
Lenovo IdeaPad Flex 5i.


TRIBUNNEWSWIKI.COM – Berikut empat rekomendasi laptop untuk mahasiswa yang akan menjalani masa perkuliahan semester ini.

Menjelang tahun ajaran baru, kebutuhan untuk kuliah tentu saja tak terlepas dari perangkat yang bernama laptop.

Laptop merupakan perangkat yang merupakan dapat dibawa ke manapun kita pergi. Bagi mahasiswa, laptop juga memiliki manfaat yakni untuk mengerjakan tugas-tugas atau proyek selama kuliah.

Bagi Anda yang saat ini sedang mencari laptop baru untuk kuliah, berikut Tribunnewswiki.com rekomendasikan laptop terbaik.

Rekomendasi Laptop

Mengutip dari situs PCWorld, berikut empat rekomendasi laptop untuk mahasiswa di tahun 2024:

1. Dell Inspiron Plus 14

Laptop Dell Inspiron 14
Laptop Dell Inspiron 14 (PCMax)

Baca: Strategi Gaet Pengunjung, Toko Laptop di Bekasi Ini Pasang Spanduk Pecel Lele

Dell Inspiron 14 Plus adalah salah satu laptop yang memiliki fitur terlengkap yang tersedia saat ini.

Laptop ini diklaim juga memiliki kapasitas baterai yang besar dan dapat tahan hingga 17 jam dengan sekali pengisian daya.

Memiliki layar berukuran 14 inci dengan kecerahan puncak sebesar 418 nits menjadikan laptop ini cocok digunakan untuk mahasiswa dan pelajar.

Dell Inspiron 14 Plus dibanderol mulai dari Rp 13,5 juta.

2. Asus Zenbook 14 OLED

Pilihan kedua jatuh pada laptop buatan Asus Teknologi, yakni Asus Zenbook 14 OLED.

Perangkat tersebut memiliki layar berukuran 14 inci 1200p dan baterai 75 watt-jam bertahan selama 16 jam dengan sekali pengisian daya.

Dalam hal kinerja, Asus Zenbook 14 OLED sangat cepat dalam tugas sehari-hari seperti menjelajah web, mengobrol melalui video, dan sebagainya.

Asus Zenbook 14 OLED adalah pilihan fantastis bagi mahasiswa dan pelajar karena menawarkan daya tahan baterai yang luar biasa, kinerja keseluruhan yang cepat, dan layar OLED yang menawan.

Laptop ini dibanderol dengan harga mulai dari Rp 10 jutaan.

3. Acer Aspire 3

Laptop Acer Aspire 3
Laptop Acer Aspire 3 (PCMax)

Baca: Nasib Pelajar Kurang Mampu di Amerika Serikat: Tak Punya Laptop, Pengajaran Tertunda

Posisi ketiga diisi oleh laptop Acer Aspire 3.

Laptop ini memiliki ukuran layar 14 inci dan 15,6 inci, Anda dapat menyesuaikan dengan kebutuhan.

Selain layar yang besar, Acer Aspire 3 juga telah didukung oleh UHD Graphics.





Halaman
12
BERITATERKAIT
Ikuti kami di


KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved