Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman vs Denmark Euro 2024, Misi Sulit Tuan Rumah untuk Juara

Tim nasional sepak bola Jerman akan menghadapi Denmark di babak 16 besar Euro 2024. Simak berikut ini prediksi skor dan susunan pemain.


zoom-inlihat foto
Selebrasi-Jamal-Musiala.jpg
Twitter @EURO2024
Selebrasi Jamal Musiala saat mencetak gol untuk Jerman ketika lawan Hungaria dalam lanjutan matchday kedua Grup A Euro 2024 pada Rabu (19/6/2024) malam WIB.


Florian Neuhaus mencetak satu-satunya gol Jerman pada menit ke-48, sedangkan Yussuf Poulsen mencetak gol untuk Denmark pada menit ke-71.

Baca: Prediksi Skor dan Susunan Pemain Paraguay vs Brazil Copa America 2024, Laga Berat Vinicius Junior

Jerman vs Denmark Head to Head

02 Jun 2021 – Germany 1-1 Denmark – International Friendly

06 Jun 2017 – Denmark 1-1 Germany – International Friendly

17 Jun 2012 – Denmark 1-2 Germany – European Championship

11 Aug 2010 – Denmark 2-2 Germany – International Friendly

28 Mar 2007 – Germany 0-1 Denmark – International Friendly

Baca: Prediksi Skor dan Susunan Pemain Uruguay vs Bolivia Copa America 2024, Darwin Nunez sedang Gacor

Prediksi skor: Jerman 2-0 Denmark

Prediksi susunan pemain

Jerman XI starting lineup

1 Manuel Neuer
6 Joshua Kimmich
2 Antonio Rüdiger
4 Jonathan Tah
18 M. Mittelstädt
23 Robert Andrich
8 Toni Kroos
10 Jamal Musiala
21 İ. Gündoğan (C)
17 Florian Wirtz
7 Kai Havertz

Denmark XI starting lineup

1 Kasper Schmeichel (C)
2 Joachim Andersen
3 Jannik Vestergaard
6 Andreas Christensen
18 Alexander H. Bah
21 Morten Hjulmand
23 P. Højbjerg
5 Joakim Mæhle
10 Christian Eriksen
19 Jonas Wind
9 Rasmus Højlund

(tribunnewswiki.com/Rakli Almughni)

Baca lebih lengkap seputar berita terkait lainnya di sini





Penulis: Rakli Almughni
BERITATERKAIT
Ikuti kami di


KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved