Ramadan 2024

5 Rekomendasi Tempat Bukber dengan Harga Terjangkau di Kota Solo yang Patut Dicoba

Ramadan selalu identik dengan acara buka bersama atau bukber. Berikut lima rekomendasi tempat bukber di tengah Kota Solo.


zoom-inlihat foto
Lokasi-Bukber-di-Solo.jpg
Instagram @blackbird_coffee
Berikut rekomendasi tempat bukber di Kota Solo.


*) Untuk paket bukber di atas sudah termasuk takjil.

Untuk info lengkapnya dapat mengunjungi akun Instagram @uncle_bagonk

3. Koji Coffee & Eatery

Koji Coffee and eatery terletak di Jl. Slamet Riyadi No.259 Blok B4, Kota Surakarta.

Adapun menu bukber di Koji Coffee & Eatery yakni:

  • Paket Berdua A/ Rp 50.000

1 Nasi Ayam Goreng Koji

1 Nasi Ayam Teriyaki

2 Teh/Es

2 Takjil

  • Paket Berdua B/ Rp 55.000

1 Nasi Ayam Goreng Koji

1 Nasi Beef Black Pepper

2 Teh/Es

2 Takjil

  • Paket Berdua C/ Rp 60.000

1 Nasi Beef Black Pepper

1 Nasi Ayam Teriyaki

2 Teh/Es

2 Takjil.

Simak menu bukber di Koji Coffee and Eatery Solo
Simak menu bukber di Koji Coffee and Eatery Solo (Istimewa)

Baca: Daftar Kegiatan Ngabuburit Seru yang Patut untuk Dicoba, Nomor 7 Menyehatkan Tubuh

4. Rumah Banjar Garden Resto

Rumah Banjar Garden Resto terletak di Basuki Rahmat No.54, Jajar, Kec. Laweyan, Kota Surakarta.

Adapun menu bukber di Rumah Banjar Garden Resto yakni:

  • Soto banjar + teh / es teh dan takjil Rp 26.950
  • Soto banjar dan sate banjar + teh / es teh dan takjil Rp 53.350.
  • Lontong sayur plus telur + teh / es teh dan takjil Rp 24.750
  • Nasi Kuning ayam + teh / es teh dan takjil Rp 31.350
  • Nasi ayam panggang + teh / es teh dan takjil Rp 25.000.

Untuk info lengkapnya dapat mengunjungi akun Instagram @rumahbanjargardenresto

5. Warteg Bolodewe

Warteg Bolodewe Jl. MT Haryono No.15, Manahan, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta.

Adapun menu bukber di Warteg Bolodewe yakni sebagai berikut:

  • Paket Ekonomis Ayam Goreng atau Ayam Oriental mulai dari Rp 40.000
  • Paket Spesial Ayam Rendang atau Ayam Lada Hitam mulai dari Rp 55.000
  • Paket Premium Rendang Sapi atau Sapi Lada Hitam mulai dari Rp 75.000.

Untuk info lengkapnya dapat mengunjungi akun Instagram @bolodewe.eats.

 

(TRIBUNNEWSWIKI/Mikael Dafit)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di


KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved