Yasuyoshi CHIBA / AFP
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Simak update hitung cepat atau quick count Pilpres 2024 berikut ini.
Pasangan Anies Baswedan-Muhaimin berhasil unggul di dua provinsi yakni Aceh dan Sumatera Barat.
Dilansir dari pemilu2024.kpu.go.id pada pukul 22.30 pasangan berjuluk AMIN tersebut memperoleh suara 131.126 atau 58,56 persen.
Hasil tersebut lebih tinggi dari pasangan Prabowo-Gibran yang memperoleh 83.830 atau 37,44 persen.
Sedangkan suara terendah didapat oleh pasangan Ganjar-Mahfud yang hanya mendapat 8.948 suara atau 4 persen saja.
ARTIKEL REKOMENDASI
KOMENTAR