Akhirnya Ditemukan, Begini Kondisi Dokter Qory Ulfiyah yang Kabur dari Suaminya di Bogor

Seorang dokter di Bogor bernama Qory Ulfiyah Ramayanti (37) yang sempat menghilang akhirnya ditemukan dalam kondisi yang baik-baik saja.


zoom-inlihat foto
Dokter-Qory-Ulfiyah-Ramayanti-3.jpg
Dokumen Kombes Ahrie Sonta
Dokter Qory Ulfiyah Ramayanti sudah ditemukan pada Jumat, 17 November 2023.


"Asli Tasik, dia tidak ada kerabat atau saudara ataupun di sini," katanya.

Baca: Sosok Sukaemah, Guru SD di Bekasi yang Sebut Bullying hingga Siswanya Diamputasi Hanyalah Bercanda

Willy mengakui bahwa dirinya juga telah melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terhadap dokter Qory.

Hal itu diduga juga menjadi penyebab dokter Qory kabur dan menghilang entah ke mana.

Ia tak membantah bahwa kabar dugaan KDRT yang viral di media sosial (medsos) itu benar adanya.

"Betul (soal kabar Qory korban KDRT suami)," kata Willy.

Atas perlakuannya itu, Willy mengaku menyesal telah memperlakukan sang istri dengan emosional.

Willy juga mengaku bahwa dirinya mudah emosi, bahkan dengan hal-hal yang kecil.

"Iya kapok saya terlalu mudah emosi bahkan tuk hal-hal sepele. Sejak kejadian langsung berjanji pada 3 anak saya," pungkas Willy.

Baca: Video Shella Trenggalek 2 Menit 20 Detik Viral di X, Seragam Batik Jadi Sorotan, Polisi Bertindak

Ayah tiga anak itu pun mengaku kini yang terpenting ia bisa tahu kabar sang istri, Qory.

Willy pun kemudian melaporkan kehilangan istrinya itu ke Polsek Cibinong.

Masalah Keuangan

Dokter Qory dan suaminya juga sering tidak punya uang.

Qory sampai meminjam uang ke teman-temannya.

Padahal ia sudah kerja lembur dan melakukan praktek di lima tempat.

"dia sendiri yg pernah cerita kak, katanya dia praktek di beberapa klinik yg itungannya harian, bukan dokter yg jaga tetap. jadi ga naro SIP, kalo naro SIP hanya boleh 3 tempat, sisanya dia jaga harian," ujar akun @gudbaybabina yang mengaku sebagai teman kerja Qory.

Ia menuturkan, Dokter Qory sering kali kembali praktek di klinik pagi hari padahal ia baru saja dinas malam di UGD.

Baca: Chord Kunci Gitar Persija OT - Skarbu: Main Jangan Ragu, Jangan Bikin Malu

Hal itu ia lakukan demi mendapat tambahan biaya.

Namun rupanya meski sudah lembur, Dokter Qory masih saja kekurangan uang.

Sebab menurut teman-temannya, Willy sang suami merupakan pengangguran.

Sementara mereka memiliki tiga anak.





Halaman
123
Penulis: Rakli Almughni
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved