Tribun Bengkulu Youtube
“Berapa kali ngusir saya?” tanya Satpam itu dengan tenang.
Tidak lama setelahnya, beredar pula video lanjutan dari kejadian sebelumnya, di mana kali ini kedua belah pihak disebut telah damai.
Tidak ada penjelasan rinci mengenai foto yang beredar tersebut.
Foto itu hanya menampilkan gambar seorang satpam sekolah yang sebelumnya mendapat teguran dari seorang wali murid, namun kini mereka terlihat berdamai dengan didampingi oleh anggota polisi.
Dalam foto tersebut, terlihat kedua belah pihak memegang kertas yang diduga merupakan surat perjanjian damai.
(TRIBUN MEDAN/TRIBUNNEWSWIKI)
Artikel ini telah tayang di Tribun Medan dengan judul Tak Terima Ditegur karena Salah Parkir, Wali Murid Ngamuk dan Tunjuk-tunjuk Satpam yang Sudah Tua
ARTIKEL REKOMENDASI
KOMENTAR