Panduan Cek Lokasi Vaksinasi Covid-19 Terdekat secara Online

Simak cara cek lokasi vaksin Covid-19 terdekat, baik vaksin pertama, kedua, hingga vaksin ketiga atau booster secara online.


zoom-inlihat foto
Petugas-medis-melakukan-vaksinasi-Covid-19-kepada-warga-Rusun-Tanah-Tinggi-Jakarta-Pusat.jpg
Tribunnews/Herudin
Petugas medis melakukan vaksinasi Covid-19 kepada warga Rusun Tanah Tinggi, Jakarta Pusat, Senin (14/6/2021). Pemerintah menargetkan ada 7,5 juta vaksinasi warga di Jakarta pada akhir Agustus mendatang. Hal tersebut dilakukan untuk mencapai?herd immunity (kekebalan komunal) sehingga penyebaran Covid-19 dapat ditekan. Tribunnews/Herudin


- Log in dengan akun yang telah Anda daftarkan sesuai vaksin sebelumnya

- Kemudian, klik ikon foto orang yang ada di pojok kiri atas untuk mengakses menu “Profil”

- Klik opsi “Status Vaksinasi & Hasil Tes Covid-19”

- Pada opsi tersebut, gulir ke bawah, lalu bakal muncul status dan jadwal vaksinasi booster

- Untuk cek tiket vaksin, pilih opsi “Riwayat dan Tiket Vaksin” yang juga berada di menu “Profil”.

2. Melalui website PeduliLindungi

- Akses laman PeduliLindungi atau klik di sini

- Masukkan nama lengkap dan NIK

- Lalu, masukkan captcha dan klik “Periksa”

- Setelah itu, laman akan menampilkan status vaksinasi, tes covid-19, dan informasi vaksin dosis ketiga atau booster.

Baca: Jokowi Ungkap 69 Persen Pasien Omicron yang Meninggal adalah Lansia dan Belum Vaksin

Apabila Anda merupakan kelompok prioritas (lansia mendapatkan dan PBI BPJS) vaksin booster tetapi tidak menerima tiket dan jadwal di PeduliLindungi, Anda bisa datang langsung ke fasilitas kesehatan atau tempat vaksinasi terdekat dengan membawa syarat berikut:

- Membawa KTP

- Membawa surat bukti vaksinasi dosis 1 dan 2

- Menggunakan NIK dan nomor hp milik sendiri.

(Tribunnewswiki.com/Falza, Kompas.com/KevinRizkyPratama)

 





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved