BART MAAT / ANP / AFP
Kini warga di sana bisa berkumpul tanpa ada batasan jumlah. Selain itu, kewajiban menunjukkan sertifikat vaksin tidak lagi berlaku.
Pemerintah Swedia menganggap varian Omicron tidak begitu mengancam karena tidak menimbulkan infeksi parah.
Prancis pun mengeluarkan kebijakan yang sama.
Warga Prancis tidak lagi diwajibkan memakai masker ketika berada di dalam ruangan jika sudah divaksin.
Di dalam transportasi umum dan ruangan tertutup, masker tetap diwajibkan bagi mereka yang belum divaksin.
Kebijakan ini diambil karena angka infeksi akibat Omicron menunjukkan tren penurunan.
(Tribunnewswiki)
Baca berita lainnya tentang Covid-19 di sini
KOMENTAR