Hacksaw Ridge akan tayang di Netflix pada 18 November 2021.
6. New World
Dalam reality show ini, enam selebriti mencari strategi terbaik dan saling menyabotase untuk bisa mendapat mata uang virtual terbanyak yang dapat ditukarkan untuk uang tunai di hari terakhir mereka di pulau khayalan.
New World akan tayang di Netflix pada 20 November 2021.
Tayangan yang Dinantikan
1. Ridley Jones: Season 2
Keajaiban di museum kembali berlanjut bagi Ridley dan timnya yang pemberani.
Bersama dengan kawan-kawan baru, mereka menjalani berbagai misi yang penuh risiko, termasuk pencarian Mata Kompas!
Ridley Jones: Season 2 akan tayang di Netflix pada 2 November 2021.
2. Narcos: Mexico: Season 3
Seiring dengan lahirnya generasi baru para pemimpin kartel yang berusaha meraih kekuasaan, para jurnalis berusaha mencari kebenaran bersama agen pemerintah di tengah situasi yang berbahaya antara keadilan dan korupsi.
Narcos: Mexico: Season 3 akan tayang di Netflix pada 5 November 2021.
3. Riverdale: Season 6
Drama remaja yang kelam ini kembali hadir dengan musim keenamnya.
Riverdale: Season 6 akan tayang di Netflix pada 17 November 2021 dengan episode baru tiap minggunya.
4. Tiger King 2
Di saat kamu berpikir bahwa tidak ada lagi yang mengejutkan dalam cerita ini, Tiger King kembali dengan musim keduanya yang menggali misteri, kegilaan, dan kekacauan yang memukau para penonton di seluruh dunia.
Tiger King 2 akan tayang di Netflix pada 17 November 2021.
5. The Mind: Explained: Season 2
Meskipun dapat melakukan banyak hal yang hebat, pikiran juga bisa menghancurkan niat terbaik kita.
Baca: Riot Games Umumkan Episode Pertama Serial Arcane yang Akan Tayang di Netflix
Baca: Squid Game Dikabarkan Menghasilkan Hampir 900 Juta Dollar AS untuk Netflix
Cari tahu penjelasan ilmiah di balik kreativitas, proses cuci otak, dan masih banyak lagi di dokumenter ini.
The Mind: Explained: Season 2 akan tayang di Netflix pada 19 November 2021.
Tayangan Lainnya
The Unlikely Murderer
5 November
7 Prisoners
11 November
Trolls
16 November
Lead Me Home
18 November
True Story
24 November
Begin Again
25 November
(Tribunnewswiki.com/Natalia Bulan R P)
Baca artikel lainnya terkait Netflix selengkapnya di sini