Sinopsis John Wick 2, Kembalinya Pembunuh Legendaris, Tayang di Trans TV Malam Ini Pukul 19.30 WIB

Sang pembunuh bayaran legendari kembali dari masa pensiunnya untuk menjalankan sebuah misi.


zoom-inlihat foto
Film-John-Wick-Chapter-2-6.jpg
Imdb
Film John Wick: Chapter 2


Santino kemudian meminta bantuan John Wick untuk melenyapkan adiknya..

Namun, Santino kemudian mengingkari sumpah telah dibuatnya bersama John Wick.

Padahal, John Wick telah mematuhi semua permintaan Santino.

Gianna meninggal, dan masyarakat berharap keluarga D'Antonio mencari pelaku pembunuhan Gianna.

Santino kemudian mengirim kaki tangannya untuk melenyapkan John Wick.

Karena merasa dikhianati, John Wick memutuskan membalas dendam.

Pemeran

  • Keanu Reeves sebagai John Wick
  • Riccardo Scamarcio sebagai Santino D'Antonio
  • Ian McShane sebagai Winston
  • Ruby Rose sebagai Ares
  • Common sebagai Cassian
  • Claudia Gerini sebagai Gianna D'Antonio
  • Lance Reddick sebagai Charon
  • Laurence Fishburne sebagai Bowery King
  • Tobias Segal sebagai Earl
  • John Leguizamo sebagai Aurelio
  • Bridget Moynahan sebagai Helen
  • Thomas Sadoski sebagai Jimmy
  • David Patrick Kelly sebagai Charlie
  • Franco Nero sebagai Julius
  • Youma Diakite sebagai Lucia
  • Perry Yung sebagai Doctor
  • Peter Serafinowicz sebagai Sommelier
  • Mario Donatone sebagai Cardinal
  • Elli sebagai Pawnbroker
  • Thaddeus Daniels sebagai Nigerian
  • Chukwudi Iwuji sebagai Akoni
  • Peter Stormare sebagai Abram

Poster

John Wick: Chapter 2
John Wick: Chapter 2 (Imdb)

Trailer

(Tribunnewswiki/Tyo/Yonas)

Baca sinopsis film lainnya yang tayang di Trans TV di sini.





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved