Viral di TikTok, Pedagang Koran di Solo yang Dibantu Polisi Berjualan Awalnya Takut

Bripka Arief Setiawan mengaku, awalnya pedagang di lampu merah yang hendak dibantunya mengaku takut karena dikira akan diciduk polisi.


zoom-inlihat foto
Viral-polisi-bantu-pedagang-koran.jpg
Istimewa
Viral di Tiktok, Pedagang Koran di Solo yang Dibantu Polisi Berjualan Awalnya Takut


Setelah melewati jalan yang sama, ia menyadari orang yang ia lihat benar-benar polisi.

Polisi tersebut membantu penjual koran di perempatan Gemblekan.

Diketahui, kejadian tersebut terjadi di jalan raya daerah Gemblegan, Serengan, Solo.

Viral polisi bernama Bripka Arief Setiawan bantu pedagang di lampu merah, akhirnya jualan koran dan tisu.
Viral polisi bernama Bripka Arief Setiawan bantu pedagang di lampu merah, akhirnya jualan koran dan tisu. (ISTIMEWA/KompasTV)


Setelah viral di TikTok, akun Instagram @energisolo pun membagikan video tersebut pada Kamis, (5/8/2021).

Video itu menunjukkan pengemudi mobil yang membeli tisu dari sang polisi.

Pengelola akun itu juga menandai akun Wali Kota Solo, Wakil Wali Kota Solo, Polresta Surakarta, Satlantas Surakarta, dan beberapa pejabat terkait.

Berdasarkan informasi yang ada di video tersebut, pedagang koran yang dibantu polisi sudah berusia tua dan kakinya sedang sakit.

Dengan keadaannya tersebut, pedagang tua yang dibantu polisi itu hanya dapat duduk di trotoar dan tidak bisa berjalan.

Baca: Viral Video Kurir Menangis Melihat Motornya Terbakar, Paket yang Diantarkan Ludes 

Baca: Masjid Kairouan

(TribunnewsWiki.com/Rest)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved