Surprise ke Penggemar, Starts and Rabbit Keluarkan Album Baru Berjudul On Different Days

Stars and Rabbit keluarkan album terbaru mereka berjudul 'On Different Days' pada Jumat (26/6/2021) lalu.


zoom-inlihat foto
stars-and-rabbits.jpg
instagram.com/@_starsandrabbit
Surprise ke Penggemar, Starts and Rabbit Keluarkan Album Baru Berjudul On Different Days


Pada tahun 2004, Elda dan Adi baru benar-benar bertemu dan menjadi partner bermusik Elda sejak saat itu.

Elda mengikuti beberapa ajang pencarian bakat sejak tahun 2006 dan menjadi pemenang di sebuah ajang pencarian bakat yang diadakan oleh salah satu TV Swasta di Indonesia.

Stars and Rabbit beranggotakan duo musisi dari Yogyakarta yang mengusung genre indie-folk
Stars and Rabbit beranggotakan duo musisi dari Yogyakarta yang mengusung genre indie-folk (instagram.com/@_starsandrabbit)

Kemudian Elda berhasil menjadi penyanyi di band EVO.

EVO sudah mengeluarkan album yang bertajuk Evolution dengan lagu-lagu andalan mereka yang berjudul Agressif dan Terlalu Lama. 

kemudian pada tahun 2011, Elda menggaet Edo untuk membentuk sebuah band indie yang bernama Stars and Rabbit.

Stars and Rabbit resmi mengumumkan terbentuknya band mereka pada September 2011 di acara Prambors On The Move Roadshow di Jakarta.

Dengan mengeluarkan single pertama mereka yang berjudul Worth It, lagu Stars and Rabbit ini menjadi soundtrack resmi acara radio Prambors pada saat itu. 

Baca: Stars and Rabbit

Baca: Rubah Di Selatan

(TribunnewsWiki.com/Restu)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved