Marvel Rilis Trailer Perdana Shang-Chi and The Legend of the Ten Rings, Ini Sinopsis dan Pemainnya

Berikut sinopsis dan daftar pemain film Shang-Chi and The Legend of the Ten Rings, hadirkan karakter superhero Asia pertama di MCU.


zoom-inlihat foto
6-Shang-Chi-and-the-Legend-of-the-Ten-Rings.jpg
m.imdb.com
Shang-Chi and the Legend of the Ten Rings merupakan film terbaru garapan Marvel Studios yang tayang pada 3 September 2021


Dari narasinya, agaknya Shang-Chi menghabiskan masa kecilnya dalam pelatihan keras untuk menjadi petarung handal yang tak terkalahkan.

Namun, ia memutuskan untuk meninggalkan pelatihan brutal itu dan menjalani hidup yang biasa-biasa saja.

Terlihat ia sempat menjadi pelayan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.

Poster film Shang-Chi and the Legend of the Ten Rings (2021)
Poster film Shang-Chi and the Legend of the Ten Rings (2021) (Marvel Studios)

Ten Rings

Ten Rings jelas memiliki peran besar dalam plot film ini, sesuai dengan judulnya.

Dikutip dari laman Marvel Fandom, Ten Rings mengacu kepada sepuluh cincin yang mampu meningkatkan kekuatan penggunanya.

Kemampuan tersebut antara lain mengontrol pikiran orang lain, menyedot cahaya, membekukan benda, dan melepaskan aliran listrik.

Kekuatan itu didapatkan dari batu permata yang terpasang pada cincin tersebut.

Baca: Park Seo Joon Dikabarkan Akan Bergabung dalam Film Captain Marvel 2, Agensi Masih Enggan Berkomentar

Baca: Marvel Cinematic Universe (MCU)

(TribunnewsWiki.com/Restu)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved