Dinilai Lecehkan Indonesia, Warganet Buat Rating Drama Korea Racket Boys Turun Drastis

Warganet beri rating jelek setelah kritik habis-habisan drakor Racket Boys, SBS akhirnya minta maaf dan janji akan memperbaiki jalan cerita.


zoom-inlihat foto
5-Alasan-Drama-Korea-Racket-Boys-Bisa-Menarik-Perhatianmu-Tayang-Perdana-di-Netflix-Mulai-Hari-Ini.jpg
Netflix Indonesia
Drama Korea Racket Boys dapat komentar negatif hingga rating rendah karena diduga lecehkan Indonesia.


SBS minta maaf

Ramaina protes yang dilayangkan oleh warganet Indonesia akhirnya membuat stasiun TV yang menayangkan Racket Boys meminta maaf.

Lewat kolom komentar unggahan di akun Instagram @sbsdrama.official, SBS menyampaikan tanggapan dalam bahasa Indonesia.

"Kami dari tim produksi [Racket Boys] menyampaikan permohonan maaf mengenangkan pertandingan yang tersiar di episode 5, kami tidak bermaksud untuk merendahkan negara, pemain, atau penonton tertentu," tutur pihak SBS dengan akun @sbsnow_insta, Kamis (17/6/2021).

Kemudian, SBS meminta maaf dan berjanji akan mencermati episode Racket Boys ke depannya.
"Namun demikian, kami mohon maaf atas beberapa adegan yang telah menyinggung pemirsa kami dari Indonesia. Kami akan memperhatikan dengan seksama untuk episode selanjutnya," tutur SBS.

Baca: Drama Korea - Racket Boys (2021)

Baca: 5 Alasan Drama Korea Racket Boys Bisa Menarik Perhatianmu, Tayang Perdana di Netflix Mulai Hari Ini

(TribunnewsWiki.com/Restu)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved