Via Vallen Ungkap Pengalaman Mencekam di Palestina, Lewati Tentara Israel dan Dengar Suara Senjata

Secara khusus, Via Vallen juga membagi pengalamannya saat berkunjung ke Palestina. Kendati hanya sebentar, Via Vallen memiliki pengalaman menegangkan


zoom-inlihat foto
viavallen99.jpg
(KOMPAS.com/IRA GITA)
Pedangdut Via Vallen


Segmen ini berisi bincang-bincang hangat Boy William bersama Via Vallen sambil diselingi aksi karaoke bareng di mobil.

Boy William sempat menyinggung soal status Via Vallen yang kini menjadi salah satu pedangdut termahal.

Ia cukup penasaran dengan cara Via Vallen "menghabiskan" uang hasil kerja kerasnya itu.

Benarkah Via Vallen sama dengan kebanyakan wanita yang menghabiskan uang untuk belanja barang branded?

"Semua penghasilan kamu, duit kamu pasti banyak banget, gila.

Kita tuh di dunia entertaint, kita tuh tahu gosip-gosipnya, harga-harga penyanyi dangdut.

Lu tuh yah, salah satu yang paling mahal tahu?

"Duit lu pakai apa?

Lu tipikal cewek yang ada duit beli-beli tas branded segala gitu, apa lu tipikal yang no?," tanya Boy.

Namun ternyata jawabannya tidak.

Via Vallen lebih memilih "menghabiskan" uangnya untuk investasi.

Ia sangat mempertimbangkan masa depannya nanti.

Via Vallen
Via Vallen (Instagram)

Sadar bahwa kariernya di dunia hiburan suatu saat bakal surut, Via Vallen memutuskan untuk mengalokasinya uangnya di berbagai bisnis dan investasi.

"Aku lebih ke investasi.

Soalnya ya aku ngerti, roda itu pasti berputar, pasti ada saatnya giliran yang lain.

Jadi aku harus pinter-pinter investasi itu buat masa depan aku," jawab Via Vallen.

"Pinter, pinter.

Kamu sadar itu?

Sadar suatu hari bakal enggak laku?" timpal Boy.

"Iya, sadar lah.





Halaman
123
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved