Pimpinan Ponpes Al-Istiqlaliyah Kyai Abuya Uci Meninggal Dunia

Kyai Kharismatik Abuya Uci Turtusi meninggal dunia pada Selasa (6/4/2021).


zoom-inlihat foto
Kyai-Kharismatik-Abuya-Uci-Turtusi.jpg
Tangkap Layar Instagram @infobalaraja
Kyai Kharismatik Abuya Uci Turtusi meninggal dunia pada Selasa (6/4/2021)


Tampak di rumah duka dipadati para pelayat dan jamaah.

“kalo udah cinta? mau gimana? yaa Rabb.

merinding... secuplik dari pemakaman Kyai Kharismatik yg demikian teduh dan menenangkan," tulis Yusuf Mansur.

Ia juga meminta masyarakat untuk memanjatkan doa bagi keluarga mendiang yang ditinggalkan.

Baca: BREAKING NEWS, Ayah dari Miss Grand Internasional 2016 Ariska Putri Pertiwi Meninggal Dunia

 

"mari kita doakan beliau dan semua yg membersamai beliau...

juga pondok dan majlis yang ditinggalkannya...

walanal faatihah...” tulisnya di keterangan unggahan tersebut.

Namun tak lama kemudian unggahan tersebut dihapus olehnya.

Diketahui Abuya Uci merupakan seorang pengasuh serta pemimpin Pondok Pesantren dan Majelis Ta’lim Al-Istiqlaliyyah.

(Tribunnewswiki.com/SO)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved