Sempat Terinfeksi Covid-19, Tung Desem Waringin Maknai Hari Paskah Sebagai Karunia Tuhan

Dirinya beruntung masih bisa merayakan Paskah yang saat itu jatuh pada 12 April 2020 dengan keadaan sehat.


zoom-inlihat foto
Motivator-kenamaan-Indonesia-Tung-Desem-Waringin.jpg
Tribunnews.com
Motivator kenamaan Indonesia, Tung Desem Waringin menyebut hari Paskah 2021 ini adalah salah satu bentuk karunia dari Tuhan Yesus.


Saya akan update kondisi saya. Juga cerita sejak awal. Serta apa saja yg dilakukan.
.
Yg Jelas Saya memutuskan Jadi Pasien yg Ceria, Positif dan Semangaaaaat. Utk Membantu menaikkan Imun Sistem.

Jaga Kebersihan. Jaga Kesehatan. Social Distancing. Jaga Jarak. #DirumahSajaWoiiiii. Kemana Pakai Masker Woiii.

Semoga Semua Sehat. Dan yg Kena Ayo Gembira dan Semangat. *Hati yg Gembira adalah Obat. Obat yg Manjur. Aamiin*," ungkap Tung Desem Waringin di Instagramnya.

Dalam video berisi rekaman suaranya, Tung Desem juga membagikan kisahnya selama di rawat di rumah sakit dan obat apa saja yang dikonsumsinya.

Motivator asal Solo ini juga membagikan perkembangannya selama 6 hari terakhir.

Kondisinya semakin membaik dan sudah bisa tidur normal.

"Sudah hari ke 6 suhu normal, Nafas Lancar Jaya, Tidur Nyenyak, Makan Nikmat. Josss! Mohon Doa Sembuh Sehat Kembali. Aamiin. ????. HATI yg GEMBIRA adalah OBAT. OBAT yg MANJUR.
Salam Dahsyat Selalu.," ujarnya.

Selain itu, tak lupa ia pun meminta doa agar segera pulih dan terbebas dari virus corona ini.

"Note: Mohon Bantuan DOA Semoga saya Segera Pulih, Segera dinyatakan Negatif dua kali, Sembuh Sehat Segar Kembali. Juga Keluarga Saya Sehat Semua nya. Saya juga Doakan Semua Teman2 dan Keluarga Sehat Panjaaaaaaang Umuuuur. Aamiin ????. Juga yg mungkin Terkena, Tetap Semangat dan Tetap Gembira. Nyanyi2 yg Riang Gembira, baca berita yg positif2, tinggal kan grup2 dan berita2 yg hobinya nyebar ketakutan. Kumparan yg nulis ttg saya jangan hanya separuh,, hadew! Nonton video2 humor. Bicara dengan orang2 yg Positif dan Semangat," pungkasnya.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Bangkit N, GRIDFAME.ID/MAHARANI)

 





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved