TRIBUNNEWSWIKI.COM - Jadwal anime One Piece 967 bakal ditayangkan Toei Animation pada hari Minggu (28/3/2021).
Judul anime One Piece 967 bakal berjudul Petualangan Roger, Saya Akan Mengabdi.
Cerita anime One Piece 967 bakal mengkisahkan petualangan Gol D Roger dengan Kozuki Oden.
Mereka akan mengawali petualan ke pulau langit, water seven hingga pulau manusia ikan, demi mencapai pulau terakhir.
Pada anime One Piece 967, Gol D Roger bersama Kozuki Oden terbang ke Pulau Langit.
Berikut jadwal anime One Piece 967, yang masih mengungkap perjalanan masa lalu Kozuki Oden.
Pada anime One Piece 967, Kozuki Oden akan berlayar bersama Gol D Roger.
Simak link nonton anime One Piece 967, petualangan Kozuki Oden bersama Gol D Roger.
Setelah pertarungan antara bajak laut Shirohige dan bajak laut Gol D Roger, Shirohige izinkan Kozuki Oden bersama Roger di anime One Piece 967.
Pada anime One Piece 967 Gol D Roger memulai petualangan bersama Kozuki Oden untuk mencapai pulau terakhir.
Sebelumnya pada anime One Piece 967 berjudul Keinginan Gol D Roger.
Cerita berawal dari pertemuan bajak laut Gol D Roger dengan bajak laut Shirohige.
Baca: Spoiler One Piece chapter 1008: Usulan Zoro Pisahkan Pertarungan Big Mom dan Kaido Ditolak Luffy
Baca: Ashura Doji Tebas Sosok Kozuki Oden Palsu Buatan Kanjuro, Simak Spoiler One Piece 1008 di Sini
Keduanya saling meminta barang jarahan dari kapal masing-masing, sehingga pertempuran tidak terelakan.
Tidak hanya Gol D Roger dan Shirohige, pertaruan kedua anggota bajak laut terjadi dalam tiga hari.
Setelah pertarungan selama tiga hari tiga malam, kedua kelompok bajak laut ini malah berpesta dan akan ada pertukaran antara Gol D Roger dengan Shirohige.
Kedua anggota bajak laut tersebut saling bertukar jarahan masing-masing.
Gol D Roger meminta izin Shirohige supaya Kozuki Oden ikut bersamanya selama satu tahun demi menuju ke pulau terakhir di dunia baru.
Hal ini lantaran klan Kozuki dari negeri Wanokuni yang bisa membaca poneglyph yang menjadi kunci ke pulau terakhir.
Namun, Shirohige menentang hal tersebut dan tidak mengizinkan Kozuki Oden ikut meski Gol D Roger sudah bersujud memohon.
Namun, tidak disangka Kozuki Oden malah meminta Shirohige supaya mengizinkannya untuk ikut ke kapal Gol D Roger.