Tim Indonesia untuk All England 2021 Pulang ke Tanah Air, Menpora Sambut di Bandara Soetta

Sampai di Indonesia pada Senin (22/3/2021) malam, Menpora Zainudin Amali dan Ketua PBSI menyambut tim Badminton Indonesia di Terminal 3 Bandara Soetta


zoom-inlihat foto
ahsanhendra002.jpg
BADMINTONTALK
Tim Badminton Indonesia yang kembali dari Inggris pada Senin (22/3/2021) disambut di Terminal 3 Bandara Soetta oleh Menpora dan Ketua PBSI.


Namun, Duta Besar Republik Indonesia untuk Inggris, Desra Percaya, beserta jajarannya langsung aktif bergerak mencari solusi terbaik, agar tim bulu tangkis Garuda bisa kembali ke Indonesia lebih cepat.

Akhirnya, tim badminton Indonesia pun bisa kembali lebih cepat pada Minggu (21/3/2021) menggunakan pesawat Turkish Airlines dengan nomor penerbangan TK1972 via London.

Diperkirakan, tim bulu tangkis Indonesia akan tiba di Jakarta pada Senin (22/3/2021) pukul 20.00 WIB.

(TribunnewsWiki.com/Restu, Wartakotalive.com/Abdul Majid)

Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul Kembali ke Tanah Air, Tim Badminton Indonesia Disambut di Gedung VVIP Terminal Tiga Soekarno Hatta





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved