Nikita Mirzani Diperiksa Polisi, Diduga Berkaitan Kasus Penganiayaan Wanita Berinisial IT, Ada Apa?

Dipanggil Polda Metro Jaya, Nikita Mirzani akan jalani pemeriksaan siang ini terkait dengan kasus penganiayaan terhadap wanita berinisial IT.


zoom-inlihat foto
nikita-mirzani-645.jpg
Instagram/nikita_mirzani17
Nikita Mirzani jalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya pada hari ini, Senin (15/3/2021) siang terkait kasus dengan wanita berinisial IT.


Isa Tzega mengaku korban pemukulan dan penganiayaan saat sedang berada di kawasan Kalibata City, Pancoran, Jakarta Selatan.

Setelah polisi menangkap terduga pelaku tindak pemukulan, dua pelaku mengaku hanya disuruh Nikita Mirzani.

Baca: Nikita Mirzani Divonis 12 Bulan atas Kasus KDRT terhadap Dipo Latief, Nyai Nangis Sesenggukan

Baca: Nikita Mirzani Diancam Dilaporkan ke Polisi Setelah Kritisi Puan Maharani dalam Insiden Mic Mati

Devi, salah satu pelaku mengatakan, dirinya menerima uang Rp 20 juta untuk menganiaya Isa Zega.

Berdasar informasi yang diterimanya, pihak yang memberikan order adalah Nikita Mirzani.

Dia juga mengatakan, dia melakukan aksi itu bersama seorang pria bernama Arnold, yang kini menjadi terdakwa di pengadilan

(TribunnewsWiki.com/Restu, Wartakotalive.com/Irwan Wahyu Kintoko)

Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul Nikita Mirzani Disebut Akan Jalani Pemeriksaan Polisi Hari Senin Siang Ini, Ada Masalah Apa Lagi?





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Musuh dalam Selimut

    Musuh dalam Selimut adalah sebuah film drama romansa
  • Film - Sanubari Jakarta (2012)

    Sanubari Jakarta adalah film drama omnibus Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved