Deretan Fakta Melati, Sosok yang Mirip Nissa Sabyan: Jago Ngerap, Gabung Rans Milik Raffi Ahmad

Saking miripnya, Melati sampai harus bikin video klarifikasi, lantaran banyak netizen yang mengira Nissa Sabyan


zoom-inlihat foto
nissa-melati-mirip.jpg
Kolase Tribun Timur/ Sakinah Sudin
Melati disebut mirip Nissa Sabyan, buat video Klarifikasi yang sebut dirinya bukan Nissa Sabyan seperti yang disebut warganet.


Saat ini Melati menonton konser di barisan depan dan diajak naik keatas panggung oleh Nissa Sabyan.

Dalam rekaman video pertemuan itu, Nissa bahkan mengungkap rasa terkejutnya saat berdiri disamping Melati.

"Kembar kan," ucap Nissa saat diatas panggung.

"Kayaknya ketuker deh," ucap Nissa lagi.

Kagumi Sosok Nissa

saat grup musik Sabyan meluncurkan album berjudul Bismillah di Jakarta, Jumat (3/5/2019)
saat grup musik Sabyan meluncurkan album berjudul Bismillah di Jakarta, Jumat (3/5/2019) (TRIBUNNEWS/HERUDIN)

Baca: Video Viral Ayus Panggil Nissa Sabyan dengan Sebutan Umi, Ayah Nissa Angkat Bicara

Sosok Nissa Sabyan di mata Melati adalah seorang pribadi yang baik dan ramah.

Diakui, Melati seakan mendapatkan keuntungan sekaligus kerugian dari kemiripannya dengan Nissa Sabyan.

Namun ia berharap publik mengenal dirinya sebagai Melati seutuhnya,

Dengan kejadian yang ramai saat ini, Melati juga turut bersimpati dengan Nissa Sabyan.

Video Klarifikasi

Sebelumnya, Melati mendapat imbas dari banyaknya hujatan terkait kabar heboh tentang Nissa Sabyan saat ini.

Ia memberikan klarifikasi melalui sebuah video yang kini heboh di kalangan netizen.

Melalui akun TikTok Its Melati, ia memberikan klarifikasi soal kehebohan yang terjadi saat ini.

"Jadi di sini aku mau klarifikasi, aku mau minta maaf sama temen-temen semua, tentang persoalan itu. Kayak semua itu terjadi gitu aja," ungkapnya di awal video dengan muka serius.

"Sumpah aku juga nggak nyangka bakal jadi kayak gini. Aku nggak tahu, tiba-tiba jadi rame gini. Aku juga bingung, aku disuruh klarifikasi padahal aku nggak salah," lanjutnya.

"Karena beda orang. Mohon maaf, beda server bunda. Ini muka ciptaan Tuhan, Allah yang ngasih begini. Kita kagak minta. Untuk bunda-bunda semua, netizen, sekali lagi saya mohon maaf," pungkasnya,

(TribunnewsWiki.com/nr, Tribunnews.com/Tio)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sosok Melati yang Mirip dengan Nissa Sabyan, Pernah Satu Panggung dengan Nissa, Gabung di Rans





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved