10 Cara Efektif Mencegah Penularan Virus Corona Menurut CDC, Salah Satunya Penggunaan Alat Pribadi

Berikut adalah cara efektif mencegah penularan virus corona seperti yang dilansir dari CDC


zoom-inlihat foto
pasien-virus-corona-di-china.jpg
South China Morning Post
Jumlah kasus virus korona yang diketahui melonjak 1.737 menjadi 7.771 di Cina pada Kamis, (30/1/2020) pagi termasuk kasus pertama yang dikonfirmasi di Tibet, menurut otoritas kesehatan, meningkatkan total global menjadi hampir 8.000 - dan mendekati total infeksi di seluruh dunia dalam wabah SARS tahun 2002-2003. (South China Morning Post)


Saat ini total kasus virus corona di Indonesia mencapai angka 1.217.468 per Senin (15/2/2021).

Dengan jumlah kematian ada 33.183 kasus.

Serta kasus kesembuhan 1.025.273 orang.

Pemerintah masih terus berusaha melakukan upaya testing dan tracing.

Hal ini dilakukan sebagai bagian proses penyelidikan epidemiologi dan pelacakan kontak untuk memutus mata rantai penularan Covid-19.

Satu di antaranya dengan menerapkan penggunaan Rapid Diagnostic Test (RDT) Antigen sebagai salah satu metode dalam pelacakan kontak, penegakan diagnosis, dan skrining COVID-19 dalam kondisi tertentu.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Ka, Kontan.co.id)

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul Ingin tidak tertular virus corona? Inilah 10 cara efektif yang bisa dilakukan





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved