Hari Terakhir Lowongan Kerja BUMN PT Angkasa Pura Support untuk Lulusan SMA dan SMK, Ini Syaratnya

Berikut posisi dan syarat untuk lowongan kerja PT Angkasa Pura Support yang disediakan bagi lulusan SMA dan SMK


zoom-inlihat foto
angkasa-pura-support-2.jpg
Angkasa Pura Support
BUMN PT Angkasa Pura Support membuka lowongan kerja untuk lulusan SMA/SMK


Tinggi Badan Proporsional untuk Pria : 170 cm dan Wanita : 160 cm

Berbadan Sehat, Tidak Buta Warna, Tidak Bertatto, Tidak Bertindik, dan Bebas Narkoba

Mampu Berbahasa Inggris Aktif/Pasif

Diutamakan Memiliki Lisensi BASIC ARFF yang masih berlaku atau bersedia mengikuti DIKLAT BASIC ARFF

Memiliki SIM A / B1

Bersedia Bekerja Shift

Berpenampilan Menarik, Menjaga Tata Tertib, Disiplin, Jujur, Tanggung Jawab dan Loyalitas Tinggi

Bersedia ditempatkan di wilayah kerja PT.Angkasa Pura Suport

Pendaftaran

- Pendaftaran hanya bisa dilakukan dengan mengisi data sesuai dengan prosedur E-Recruitment berikut KLIK DI SINI
- Persyaratan administrasi minimal yang wajib dilampirkan adalah sebagai berikut :

- Surat lamaran pekerjaan yang ditujukan kepada Human Resources PT Angkasa Pura Support.

- Copy KTP.

- Copy Ijazah Pendidikan Terakhir.

- Pas Foto Ukuran 3x4.

Ketentuan Lain

Pada setiap tahap seleksi berlaku sistem GUGUR.

Hanya kandidat terbaik dan memenuhi persyaratan yang berhak mengikuti tahap seleksi berikutnya.

Hanya peserta yang lulus dalam setiap tahapan seleksi yang akan dipanggil untuk mengikuti proses selanjutnya. Informasi akan diberikan hanya melalui alamat email yg tertera dalam data registrasi pelamar.

Kelalaian dalam kesalahan menulis alamat email atau tidak merespon panggilan menjadi tanggung jawab pelamar

Seluruh tahapan proses rekrutmen dan seleksi tidak dipungut biaya dalam bentuk apapun.





Halaman
123
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved