7 Film dan Drama Korea Baru Bulan Januari 2021 di Viu, The Swordsman hingga Must You Go?

Awal tahun ini, Viu menghadirkan film dan drama fantastis yang akan membuatmu terhibur dan puas.


zoom-inlihat foto
the-swordsman.jpg
Opus Pictures
7 Film dan Drama Korea Baru Bulan Januari 2021 di Viu, The Swordsman hingga Must You Go?


Di samping itu, Gurutai juga tidak segan menculik putri Tae Yool, yaitu Tae Ok (Kim Hyun So).

Demi menyelamatkan putrinya, Tae Yool muncul dengan pedangnya untuk mendapatkan anaknya kembali.

Berhasilkah Tae Yool mengalahkan Gurutai dan mengakhiri kekacauan? Film ini sudah dapat Anda saksikan di Viu.

3. Breakup Probation, A Week

Breakup Probation, A Week
Breakup Probation, A Week (Viu)

Sone (sebutan bagi penggemar Girls’ Generation) pasti sudah tidak sabar untuk menanti drama Korea, Breakup Probation, A Week yang dibintangi Kwon Yuri.

Park Ga Ram (Kwon Yuri) terpaksa putus dengan kekasihnya, Seon Yeop (Hyun Woo) selama satu minggu.

Hal ini dilakukan Ga Ram untuk menyelamatkan dirinya akibat trauma masa lalu.

Sebetulnya, Ga Ram adalah sosok wanita mandiri yang tidak suka bergantung dengan orang lain.

Namun, semua berubah ketika dirinya bertemu dengan Seon Yeop.

Apa yang terjadi dengan Ga Ram? Apakah keputusan putus dari Seon Yeop dapat menyelesaikan masalah yang ia hadapi?

Drama empat episode ini eksklusif di Viu.

Nantikan bulan ini.

4. Chronicle of Blood Merchant

Chronicle of A Blood Merchant
Chronicle of A Blood Merchant (Viu)

Film ini merupakan adaptasi dari novel sukses asal China dengan judul sama, karya penulis legendaris Yu Hua.

Sebelumnya, Yu Hua sukses merebut predikat sebagai penulis China pertama yang meraih penghargaan bergengsi James Joyce untuk novelnya, berjudul To Live.

Chronicle of Blood Merchant dibintangi dan disutradarai oleh aktor top Ha Jung Woo yang sukses membintangi The Closet.

Film ini mengambil latar setelah perang di Korea Selatan pada tahun 1953.

Heo Sam Gwan (Ha Jung Woo), bekerja di konstruksi bangunan untuk membantu pamannya yang bertani.

Di desa tempat Sam Gwan tinggal, ada perempuan yang terkenal akan kecantikannya bernama Heo Ok Ran (Ha Ji Won).

Sam Gwan berniat menikahi Ok Ran.

Sayangnya, terdapat aturan yang mengharuskan Sam Gwan harus menjual darahnya untuk mendapatkan uang demi menikahi dan menghidupi Ok Ran nantinya.

Sebelas tahun telah berlalu semenjak Sam Gwan menikah dengan Ok Ran, mereka memiliki 3 putra.

Kebahagiaan keluarga Sam Gwan tidak berlangsung lama semenjak muncul rumor mengenai anak pertamanya, Heo Il Rak (Nam Da Reum).

Banyak orang yang berkata bahwa Il Rak bukanlah anak kandung dari Sam Gwan.





Halaman
1234
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Musuh dalam Selimut

    Musuh dalam Selimut adalah sebuah film drama romansa
  • Film - Sanubari Jakarta (2012)

    Sanubari Jakarta adalah film drama omnibus Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved