Selain Tri Rismaharini, Ini Deretan Nama Politikus PDIP yang Berpotensi jadi Mensos Gantikan Juliari

PDI-P memiliki lima kader yang mumpuni untuk menggantikan Juliari Batubara sebagai menteri sosial.


zoom-inlihat foto
tri-rismaharini-menjelaskan-cara-penanganan-covid-19.jpg
Capture YouTube Indonesia Lawyers Club
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menjelaskan cara penanganan Covid-19 di wilayahnya, dalam ILC, Selasa (9/6/2020). Nama Tri Rismaharini disebut berpotensi menggahntikan Juliari Batubara sebagai Menteri sosial


"Nanti kita lihat lah, saya ngikuti Bu Mega aja," kata Risma saat ditemui, Senin (14/12/2020).

Meskipun hingga kini dirinya tak mengaku sejauh ini belum ada komunikasi terkait itu.

Selain itu, juga belum ada tawaran apapun terkait jabatan menteri.

Bakal calon wali kota Surabaya dan Wakil Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi dan Armuji didampingi Risma menggelar deklarasi di Taman Harmoni, Rabu (2/9/2020)
Bakal calon wali kota Surabaya dan Wakil Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi dan Armuji didampingi Risma menggelar deklarasi di Taman Harmoni, Rabu (2/9/2020) (Kompas.com / A. Faisal)

Apalagi, menurutnya saat ini Pilkada 2020 juga belum selesai.

Apakah tawaran kursi menteri lain, jawaban Wali Kota Surabaya dua periode itu tetap diplomatis.

Dia tak menjawab gamblang terkait kursi menteri kepadanya.

"Enggaklah saya gak pernah ngomong, ya nanti dilihat ya. Yang jelas belum, iki sopo seng ngomong (ini siapa yang mengatakan)," seloroh Risma.

Baca: Risma Marah Fasilitas Umum Dirusak Pengunjuk Rasa: Saya Setengah Mati Bangun Kota Ini!

Baca: Muncul Isu Reshuffle Kabinet, Arief Puyuono: Tak Etis Jika Gerindra Ajukan Pengganti Edhy Prabowo

Menurut Risma, meskipun nanti ada tawaran untuk itu, dia akan istikharah terlebih dahulu.

Dia mengaku akan menilai diri dulu, sanggup atau tidak.

Meski dianggap rekam jejaknya sudah mapan, Risma mengaku perlu menimbang diri.

"Gak boleh sombong, takabur, yang bisa ngukur aku ya aku, bukan orang lain," kata Risma.

Menilik dari profilnya, Risma memang bukan orang baru di kancah politik.

Tak hanya itu, ia juga masuk ke dalam jajaran orang penting di Pemerintahan Kota Surabaya.

(Tribunnewswiki.com, Kompas.com)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ketua DPP PDI-P Sebut Risma hingga Djarot Potensial Jadi Mensos Gantikan Juliari"





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved