Suami Diduga Nekat Bakar Diri dengan Peluk Sang Istri, Sempat Terlibat Adu Mulut di Rumah Mertua

Seorang suami di Pontianak nekat bakar diri lalu memeluk istrinya, diketahui sempat cek cok di salah satu kamar di rumah mertua.


zoom-inlihat foto
ilustrasi-bakar-diri.jpg
Istimewa/ tribunjabar.co.id
Ilustrasi bakar diri


Keluarga dan warga sekitar yang mengetahui kejadian tersebut berusaha memadamkan api di tubuh dua orang ini.

Dari aksi diduga bakar diri sang suami ini, keduanya ini mengalami luka bakar.

Keduanya dilarikan ke rumah sakit berbeda.

Suami dibawa ke RS Yarsi Pontianak dan SK dibawa ke RS Husada Pontianak.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Kaka, Kompas.com)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dnegan judul Bakar Diri, Pria di Pontianak Peluk Sang Istri, Ini Kronologinya





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved